KETERAMPILAN MEMBUKA DAN MENUTUP PELAJARAN - PDF Flipbook

KETERAMPILAN MEMBUKA DAN MENUTUP PELAJARAN

121 Views
59 Downloads
PDF 214,045 Bytes

Download as PDF

REPORT DMCA


RINGKASAN MATERI KETERAMPILAN MEMBUKA DAN MENUTUP PEMBELAJARAN

A.

MEMBUKA PELAJARAN Yang dimaksud membuka pelajaran adalah kegiatan yang dilakukan guru

supaya tercipta suasana siap mental dan menimbulkan perhatian siswa terhadap materi yang akan dibelajarkan. Kegiatan ini tidak saja pada awal pembelajaran, namun dapat dilakukan pada setiap penggal pembelajaran. Tujuan: a.

Timbulnya perhatian dan motivasi siswa terhadap materi yang akan dipelajari

b.

Siswa mengetahui tugas yang akan dikerjakan

c.

Siswa mempunyai gambaran mengenai pendekatan yang mungkin diambil untuk mempelajari materi

d.

Siswa dapat mengetahui tingkat keberhasilan dalam mempelajari pelajaran itu.

Prinsip: a.

Bermakna Artinya guru harus memilih cara/usaha untuk menarik perhatian siswa yang relevan dengan isi dan tujuan pembelajaran

b.

Berurutan dan berkesinambungan Aktivitas yang ditempuh guru dalam memperkenalkan dan merangkun kembali pokok-pokok penting pelajaran hendaknya merupakan bagian dari kesatuan yang utuh. Kaitkan dengan minat, pengalaman, dan pengetahuan yang telah dimiliki.

Ada beberapa komponen membuka pelajaran antara lain: a.

b.

Menarik perhatian siswa (1)

Gaya mengajar guru

(2)

Penggunaan alat-alat bantu mengajar

(3)

Pola interaksi yang bervariasi

Menimbulkan motivasi (memilih secara hati-hati hal-hal yang menjadi perhatian siswa) (1)

Dengan kehangatan dan keantausiasan

(2)

Dengan menimbulkan rasa ingin tahu

(3)

Mengemukakan ide yang bertentangan

(4) c.

Dengan memperhatikan minat siswa

Memberi acuan (Structuring): usaha mengemukakan secara spesifik dan singkat serangkaian alternative yang memungkinkan siswa memperoleh gambaran yang jelas mengenai hal-hal yang akan dipelajari dan cara yang hendak ditempuh dalam mempelajari materi pelajaran. Usaha dan cara yang dapat dilakukan guru antara lain:

d.

(1)

Mengemukakan tujuan dan batas-batas tugas

(2)

Menyarankan langkah-langkah yang harus dilakukan

(3)

Mengingatkan masalah pokok yang akan dibahas

(4)

Mengajukan pertanyaan-pertanyaan

Membuat kaitan. Usaha yang dapat dilakukan guru antara lain: (1)

Membuat kaitan antar aspek-aspek yang relevan dari bidang studi yang telah dikenal siswa

(2)

Guru membandingkan atau mempertentangkan pengetahuan baru dengan pengetahuan yang telah diketahui

(3)

Guru menjelaskan konsepnya atau pengertiannya lebih dahulu sebelum menyajikan bahan secara terperinci.

B.

MENUTUP PELAJARAN Keterampilan yang tidak kalah pentingnya dalam pembelajaran adalah

keterampilan menutup pelajaran. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan guru dalam menutup pelajaran antara lain: a.

b.

Meninjau kembali (1)

Merangkum inti pelajaran

(2)

Membuat ringkasan

Mengevaluasi (1)

Mendemonstrasikan keterampilan

(2)

Mengaplikasikan ide baru pada situasi lain

(3)

Mengekspresikan pendapat siswa sendiri

(4)

Soal-soal tertulis

DAFTAR PUSTAKA Ardana. 2011. Pembelajaran Matematika berorientasi Gaya Kognitif dan Budaya. Singaraja. Disampaikan dalam orasi ilmiah tgl 18 Mei 2011. Undiksha Joyce, B, Weil & M, Shower, B. 1992. Models of Teaching. Fourth Edition. Needham Heights: Allyn and Bacon. Depdikbud. 1985. Panduan Pengajaran Micro. Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi. Jakarta. Proyek Pengembangan Lembaga Pendidikan tenaga Kkependidikan.

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENDIDIKAN

Data Loading...